Apa yang Terjadi pada Kampanye saya setelah akhir Periode Berlangganan

Article author
Sebastian Billy
  • Diperbarui

Setelah masa berlangganan Twibbonize selesai dan Anda tidak ingin melanjutkan paket berlangganan, maka status paket Anda akan menjadi Twibbonize Gratis. Jangan khawatir, Anda tidak dibatasi untuk membuat kampanye baru. Namun perlu diperhatikan bahwa fitur khusus pada paket berlangganan sebelumnya tidak dapat digunakan. 

Perlu dicatat bahwa beberapa fitur Twibbonize Gold akan mengalami penyesuaian, diantaranya: 

  • Campaign Visibility 
    • Jika sebelumnya sudah diaktifkan pada salah satu kampanye, maka hal ini masih tetap dapat gunakan hingga creator memindahkan menjadi opsi terbuka atau dapat dilihat semua pengguna. 
  • Media Module 
    • Tombol “Tambah Modul” di module store nantinya tidak tersedia. 
    • Jika module Media sebelumnya sudah diaktifkan, maka fitur tersebut akan tetap berada di dalam kampanye dan creator masih dapat melakukan penambahan atau pengurangan media. 
    • Jika setelah paket berakhir dan kreator menghapus module Media dari kampanye yang dibuat maka fitur tersebut akan hilang hingga pembelian paket Silver, Gold dan Platinum dilakukan Kembali. 

Sebagai catatan tambahan, Data Analitik di setiap kampanye akan dihapus dari akun Twibbonize Anda setelah sistem berhasil men-downgrade akun. 

Apakah artikel ini membantu?

0 dari 0 menganggap ini berguna

Komentar

0 komentar

Harap masuk untuk memberikan komentar.