Bagaimana Cara Mengunggah Foto Saya pada Bingkai Foto?

Article author
Sebastian Billy
  • Diperbarui

Tunjukan dukungan Anda dengan menambahkan foto pada bingkai yang telah dipersiapkan di halaman kampanye, mengunduh dan menyebarkannya. Cukup beberapa langkah dan dukungan Anda siap dipublikasikan. Berikut cara mengunggah foto pada bingkai foto:

  1. Klik Lihat Semua dan cari kampanye yang Anda ingin dukung serta bingkai foto yang Anda ingin gunakan. Anda juga bisa mengetik satu atau dua kata kunci di kolom pencarian yang berkaitan dengan kampanye yang Anda ingin dukung.A6.1__3_.png
  2. Setelah klik Lihat Semua, Anda juga bisa membuat proses pencarian kampanye lebih mudah dengan menggunakan “Urutkan Berdasarkan”.A6.1__4_.png
  3. Pilih kampanye yang Anda ingin dukung.
  4. Pilih desain bingkai yang ingin digunakan. A6.png
  5. Klik Pilih Foto/Video.A6__1_.png
  6. Sesuaikan foto / video pada bagian transparan bingkai foto. Anda bisa klik dan geser kursor pada foto ke berbagai arah. Anda juga bisa mencubit layar Anda untuk memperbesar atau memperkecil foto/video Anda. Anda juga bisa memutar foto/video Anda menggunakan panah putar di bagian kiri dan kanan bingkai foto.
  7. Setelah puas dengan posisi foto / video Anda, pilih Selanjutnya.A6__3_.png
  8. Unduh foto kampanye Anda dan pilih selesai.A6__4_.png

Apakah artikel ini membantu?

137 dari 175 menganggap ini berguna

Komentar

0 komentar

Harap masuk untuk memberikan komentar.